Format Analisis Hasil Evaluasi dan Pengayaan Kurukulum 2013
Tidak hanya mengajar, guru kelas SD juga harus mempersiapkan dan membuat administrasi seperti analisis hasil evaluasi dan pengayaan yang wajib dilakukan pada akir semester. Hal ini adalah sebuah tuntutan untuk menjadi guru yang profesional dalam mengajar, sebagai salah satu untuk mengembangkan dan memajukan kelas terutama pada hasil belajar peserta didik.
Buku analisis hasil evaluasi dan pengayaan yang dulu menulis dengan tangan, kini untuk memperlancar dan mempersingkat waktu dalam pengerjaanya, kita dapat menggunakan microsoft excel dengan mudah.
Buku analisis hasil evaluasi dan pengayaan K13 ini berbeda dengan kurikulum KTSP yang sebelumnya yang di laksanakan di sekolah. karena untuk kurikulum 2013 ini matapelajaran disatukan dan membentuk satu tema dalam sebuah materi pelajaran.
Analisis Hasil Evaluasi dan Pengayaan K13 |
Buku analisis hasil evaluasi dan pengayaan k13 ini berisi hasil evaluasi ulangan harian (UH) yang telah dilaksanakan guru, serta program perbaikan bagi siswa yang menilainya di bawah kriteria ketuntasan minimal ( KKM ) dan Program pengayaan bagi siswa di atas KKM.
Bagi bapak ibu yang ingin melihat contoh Formad Analisis Hasil Evaluasi Dan Pengayaan K13 silahkan download pada link di bawah ini :
Post a Comment for "Format Analisis Hasil Evaluasi dan Pengayaan Kurukulum 2013"